source : shorturl.at/ciluL |
Pengertian Fotografi
Fotografi merupakan serapan dari bahasa Inggris “photography” yang berarti “photos” cahaya dan “grafo” melukis atau menulis (asal kata Yunani kuno).
Jadi, fotografi merupakan sebuah proses melukis dengan menggunakan media cahaya.
Untuk definisi fotografi yang lebih umum, memiliki arti:
Proses atau metode untuk menghasilkan gambar atau foto dari suatu objek dengan merekam pantulan cahaya yang mengenai objek tersebut pada media yang peka terhadap cahaya.
Jenis Fotografi
Portrait Photography
Landscape Photograpy
Human Interest Photography
Aerial Photography
Wildlife Photography
Macro Photography
journalism photography
Fashion Photography
Architectural Photography
Sport Photography
Food Photography